{"id":1080,"date":"2022-11-11T05:12:58","date_gmt":"2022-11-11T05:12:58","guid":{"rendered":"http:\/\/news.beritapolisi.com\/?p=1080"},"modified":"2022-11-11T05:12:58","modified_gmt":"2022-11-11T05:12:58","slug":"jumat-berkah-polisi-berbagi-polsek-bati-polres-tanah-laut-berikan-bantuan-untuk-warga","status":"publish","type":"post","link":"http:\/\/news.beritapolisi.com\/index.php\/2022\/11\/11\/jumat-berkah-polisi-berbagi-polsek-bati-polres-tanah-laut-berikan-bantuan-untuk-warga\/","title":{"rendered":"Jumat Berkah Polisi Berbagi, Polsek Bati Polres Tanah Laut Berikan Bantuan Untuk Warga"},"content":{"rendered":"
TANAH LAUT \u2013 Jumat berkah, Polsek Bat<\/a>i – bati Polres Tanah Laut<\/a> polda Kalsel memberikan bantuan kepada warga desa yang kurang mampu dan disabilitas. Jumat (11\/11).<\/p>\n Kapolsek Bati \u2013 bati Iptu Joko Sulistiyo Sriyono, S.H<\/a>. mengatakan, ini merupakan bentuk kepedulian kami (Polri<\/a>) terhadap sesama warga masyarakat.<\/p>\n \u201cKami menyambangi 2 orang warga kurang mampu untuk diberikan sembako, semoga apa yang kita berikan dapat meringankan beban mereka<\/a> dan bermanfaat bagi kita semua \u201d, Ujar Iptu Joko.<\/p>\n Menurutnya program jumat berkah ini akan berkelanjutan dan dilakukan secara rutin, dengan sasaran warga yang kurang mampu serta penyandang disabilitas yang ada di wilayah hukum Polsek Bati bati<\/a>.<\/p>\n Lanjut Joko mengemukakan, pentingnya kepekaan terhadap masyarakat sekitar yang kurang beruntung dan saling membantu untuk mengurangi beban hidup mereka.<\/p>\n \u201cSemoga kegiatan ini dapat barokahnya<\/a> dan sebagai catatan ladang ibadah kita semua\u201d, ucapnya.<\/p>\n<\/p>\n
<\/p>\n
<\/p>\n